Jam Kerja

Seputar Peradilan


Pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

on .

Pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Published | Hits: 642

Cianjur - Seperti diketahui, tanggal 01 Oktober, diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila. Dalam hal ini, Pengadilan Agama Cianjur turut menyelenggarai upacara peringatan tersebut di halaman kantor Pengadilan Agama Cianjur tepat pukul 08.00 WIB. Kali ini, bertindak sebagai Pembina Upacara yaitu Dra. Euis Nurjanah, M.H. Seluruh hakim, pejabat fungsional, pejabat struktural, pegawai, serta tenaga Kontrak/PPNPN turut hadir dalam pelaksanaai upacara peringatan hari Kesaktian Pancasila.

Dra. Euis Nurjanah, M.H.

Selanjutnya, Pembina upacara memimpin mengheningkan cipta untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan. Tak hanya itu, diikuti pembacaan Pancasila yang diikuti seluruh peserta upacara serta pembacaan teks Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945. Pembina upacara pun membacakan naskah ikrar. Kemudian, membacakan doa untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan.

Hakim Pengadilan Agama Cianjur

Pejabat Fungsional, Pejabat Struktural, Para Pegawai, serta tenaga Kontrak/PPNPN

Kali ini, peringatan Hari Kesaktian Pancasila mengusung tema “Pancasila sebagai Dasar Penguatan Karakter Bangsa menuju Indonesia Maju dan Bahagia” Pembina upacara menyampaikan amanatnya mengungkapkan rasa syukur yang sebesar-besarnya kepada Allah SWT atas berkah dan rahmat-Nya. Ia pun berharap Pengadilan Agama Cianjur mampu selalu diberikan berkah oleh Allah SWT. (dt)

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

gedung kantor.jpg

Pengadilan Agama Cianjur

Jl. Raya Bandung No. 45, Cianjur, 43281

Telp : (0263) 261090

Fax : (0263) 2295555

Email :

This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it. (Delegasi)

Peta Lokasi